Detail Berita

Sobat invest tahukah kamu apa itu Pena Si Johan?
Pena si Johan merupakan inovasi dengan mengintegrasikan semua layanan yang ada di DPMPTSP Jateng.
Melalui inovasi layanan ini, pelaku usaha tidak hanya mendapat pendampingan perizinan, tetapi juga pendampingan pelaporan LKPM (Laporan Kegiatan Penanaman Modal), promosi kepeminatan investasi dan layanan pengaduan.