Sobat Invest, makin banyak saja investor yang masuk ke Kabupaten Temanggung nih
Selain membuka lapangan kerja, investasi yang ada di Kabupaten Temanggung juga dapat mendorong pertumbuhan ekonomi
Kali ini, Tim Penilai Teknis dan Tim Profesi Ahli PBG Kabupaten Temanggung melaksanakan konsultasi PBG untuk PT Pesta Pora Abadi bangunan restoran dengan lokasi di Jl. Sri Suwarno
SMARTCITY TEMANGGUNG